Deskripsi Jenis Data : Pengertian Padi - Padian tumbuhan yg menghasilkan beras, termasuk jenis Oryza (Oryza sativa L.) adalah salah satu tanaman budidaya terpenting dalam peradaban manusia.
Dataset ini berisi data jumlah konsumsi penduduk terhadap kelompok bahan padi-padian di Provinsi Banten peirode tahun 2020.
Dataset terkait topik ekonomi ini dihasilkan oleh Dinas Ketapang yang dikeluarkan dalam periode 1 tahun sekali.
Penjelasan mengenai variabel di dalam Dataset ini:
* Uraian : menyatakan konsumsi penduduk terhadap kelompok bahan padi-padian yaitu beras, jagung dan terigu.
* jumlah : menyatakan jumlah konsumsi penduduk terhadap kelompok bahan padi-padian
* satuan : menyatakan satuan darikonsumsi penduduk terhadap kelompok bahan padi-padian dalam kg.
* tahun : menyatakan tahun produksi data.